Pengenalan Produk Keuangan Syariah Terkini di Indonesia
FEBISuKa Online Course merupakan sebuah program yang didesain oleh Program Studi Manajemen Keuangan Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta sebagai upaya peningkatan pemahaman komprehensif oleh para akademisi, praktisi, stakeholder dan publik dalam bidang Ushul Fiqh untuk keuangan. materi ini diharapkan bisa menjadi bekal para peserta dapat memahami dan membuat kepu....